SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DINAS KESEHATAN PEMERINTAH KOTA MANADO

Detail

Bagaimana Cara Mencegah Agar Tidak Tertular Covid-19?

image

Bagaimana Cara Mencegah Agar Tidak Tertular Covid-19?

  • Jangan berdekatan dengan orang yang bersin atau batuk.
  • Jangan bersin atau batuk didepan orang lain.
  • Jangan bersentuhan langsung dengan penderita atau yang dicurigai menderita sakit.
  • Jika bersentuhan dengan orang atau benda yang berisiko terpapar virus, jangan langsung menyentuh wajah, mulut serta hidung dan bergegas mencuci tangan.
  • Jaga kebersihan tangan dengan sering mencuci tangan dengan air mengalir serta sabun selama minimal 20 detik secara merata.
  • Jika anda sakit atau curiga terpapar virus, pakai masker setiap bertemu orang lain (masker kain tidak apa-apa loh.. Masker Medis untuk tenaga medis saja yaa)
  • Jaga jarak aman minimal 1,5 meter dengan orang lain selama wabah
    Kurangi atau tunda aktivitas berkumpul yang berisiko penularan (yang bisa di rumah ya di rumah, yang harus keluar tetap menggunakan masker yaa)
    Sumber : Kementrian Kesehatan RI